Pages

Senin, 01 Desember 2014

OSIS 13-14

Terimakasih untuk satu periode yang begitu berartiKita adalah keluargaKeluarga yang lahir dari buah kerja keras dan cucuran keringat,Yang pada awalnya kita tak saling tahu menahu
Sekedar tahu nama atau bahkan sebatas kenal wajah
Sampai akhirnya waktu yang mengubah semuanya

OSIS 13-14 itulah sebutan keluarga kecil kitaKeluarga yang satu periodenya membuat kita berkarib dengan denting-denting malam, sebab penyelesaian tanggung jawab tak pernah mengenal waktu. Meski disaat yang bersamaan beban tugas lain pun kian mendera, tapi sebuah amanah takkan pernah terlupa. Kita pernah tertawa bersama, menangis bersama.

Kita pernah selisih pendapat namun kembali saling merangkul. Karena ada satu yang selalu kita ingat; keluarga kecil kita tak lahir begitu saja, terlalu banyak tahapan yang rasanya sulit membuat kita renggang. sebab pada dasarnya kita satu, kita utuh.terimakasih untuk tangisan tadi, tangisan yang menyiratkan bahwa kebersamaan kita begitu bermakna. Ingat selama kita ada maka jangan pernah ada jarak! ‪#‎osis13‬-14 ({})


English Camp

After Pentas

waktu kami di LDK untuk jadi anggota OSIS

Akhir periode, rekreasi at Bira & Bara beach



maybe segelas es campur :D

Tidak ada komentar :

Posting Komentar